Advertisement
Advertisement
Resep Membuat Wedang Bandrek Susu Hangat Cocok Saat Hujan Selamat malam pengunjung sekalian, semoga anda semua senantiasa dalam keadaan sehat wa afiat. Pada kesempatan kali ini dan kebetulan di daerah saya lagi hujan deras saya akan memberikan satu resep minuman yang sangat cocok pada saat saat hujan seperti ini, yaitu Wedang Bandrek Susu.
Salah satu minuman tradisional ini memanglah sangat cocok diminum pada saat cuaca lagi dingin, apalagi bagi anda yang kebetulan berdomisili di daerah yang iklimnya dingin, seperti pegunungan atau di dataran tinggi seperti Ciwidey bandung dan Bogor yang memang bawaanya daerah sudah dingin.
Tapi kalo di pagi hari di daerah manapun juga pasti dingin ditambah lagi kalo musim hujan. Nah pada kesempatan kali ini saya akan memberikan resep minuman yang sudah terbukti khasiatnya dari dahulu. Diantaranya adalah menghangatkan suhu tubuh, mencegah masuk angin, mengobati masuk angin dab masih banyak lagi karena minuman ini terbuat dari bahan alami tampaa campuran kimia.
Baiklah bagi yang mau membuatnya silahkan disimak resep dan caranya :
Resep wedang bandrek susu hangat
Bahan:
Cara membuat:
Baca juga Resep Membuat Tahu Crispy
Salah satu minuman tradisional ini memanglah sangat cocok diminum pada saat cuaca lagi dingin, apalagi bagi anda yang kebetulan berdomisili di daerah yang iklimnya dingin, seperti pegunungan atau di dataran tinggi seperti Ciwidey bandung dan Bogor yang memang bawaanya daerah sudah dingin.
Tapi kalo di pagi hari di daerah manapun juga pasti dingin ditambah lagi kalo musim hujan. Nah pada kesempatan kali ini saya akan memberikan resep minuman yang sudah terbukti khasiatnya dari dahulu. Diantaranya adalah menghangatkan suhu tubuh, mencegah masuk angin, mengobati masuk angin dab masih banyak lagi karena minuman ini terbuat dari bahan alami tampaa campuran kimia.
Baiklah bagi yang mau membuatnya silahkan disimak resep dan caranya :
Resep wedang bandrek susu hangat
Bahan:
1 liter air bersih
350 gr gula merah
3 bt serai (memarkan)
80 gr jahe bakar (memarkan)
1/2 sdm garam halus
1 lbr daun pandan cuci bersih
Susu kental manis putih sesuai selera
Cara membuat:
Rebus gula merah dengan air sampai mendidihItulah Resep Minuman Wedang Bandrek yang bisa saya bagikan pada kesempatan kali ini. Semoga bisa mengobati rasa dingin anda.
Masukkan jahe bakar, daun pandan dan batang serai kedalam rebusan gula, aduk sampai mengeluarkan aroma harum
Tambahkan garam secukupnya dan aduk rata
Matikan api lalu saring wedang bandrek dalam wadah atau teko
Untuk menikmati ambil segelas wedang bandrek, berikan susu kental manis aduk rata
Silahkan dinikmati selagi hangat
Baca juga Resep Membuat Tahu Crispy
Advertisement